Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2018

MATERI PERMUTASI DAN KOMBINASI

v Pengertian Permutasi dan Kombinasi Matematika beserta contohnya A.    Permutasi        Di dalam ilmu matematika permutasi diartikan sebagai sebuah konsep penyusunan sekumpulan objek/angka menjadi beberapa urutan berbeda tanpa mengalami pengulangan.         Di dalam permutasi, urutan sangat diperhatikan. setiap objek yang dihasilkan harus berbeda antara satu dengan yang lain. kita ambil contoh, urutan huruf ({ABC} berbeda dengan {CAB} begitu juga dengan {BAC) dan {ACB}).  Rumus untuk mencari banyaknya permutasi n unsur jika disusun pada unsur k di mana k ≤ n adalah: ·         Rumus Permutasi       P(n,k) =    n!           (n-k)! Untuk memahami rumus tersebut, perhatikan pembahasan soal di bawah ini: ΓΌ Contoh Soal 1      Di sebuah sekolah ada 4 orang ...

INDUKSI MATEMATIKA

  A.    DEVINISI INDUKSI MANUSIA        Induksi matematika merupakan suatu metode pembuktian deduktif dalam matematika untuk menyatakan suatu pernyataan adalah benar untuk semua bilangan asli. Meski namanya induksi. Induksi matematika atau disebut juga induksi lengkap sering dipergunakan untuk pernyataan-pernyataan yang menyangkut bilangan-bilangan asli.      Pembuktian cara induksi matematika ingin membuktikan bahwa teori atau sifat itu benar untuk semua bilangan asli atau semua bilangan dalam himpunan bagiannya.           Caranya ialah dengan menunjukkan bahwa sifat itu benar untuk n = 1 (atau S(1) adalah benar), kemudian ditunjukkan bahwa bila sifat itu benar untuk n = k (bila S(k) benar) menyebabkan sifat itu benar untuk n = k + 1 (atau S(k + 1) benar).        Untuk membuktikan apakah pernyataan ini bernilai benar atau tidak untuk semua bilangan...